• Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Term of Service
  • FAQ
Kotomono.co
No Result
View All Result
  • Login
  • Register
  • ESAI
  • NYAS-NYIS
  • UMKM
  • OH JEBULE
  • FIGUR
  • PLESIR
  • NGULINER
  • WISDOM
  • PUSTAKA
  • LAINNYA
    • KILASAN
    • NYASTRA
    • NGABUBURIT
    • RELEASE
    • EDUKASI
  • ESAI
  • NYAS-NYIS
  • UMKM
  • OH JEBULE
  • FIGUR
  • PLESIR
  • NGULINER
  • WISDOM
  • PUSTAKA
  • LAINNYA
    • KILASAN
    • NYASTRA
    • NGABUBURIT
    • RELEASE
    • EDUKASI
No Result
View All Result
Kotomono.co
  • ESAI
  • NYAS-NYIS
  • UMKM
  • OH JEBULE
  • FIGUR
  • PLESIR
  • NGULINER
  • WISDOM
  • PUSTAKA
  • LAINNYA
Buat Kamu yang Lagi Liburan di Solo, Ini Tips Memilih Hotel Solo

Image : TripAdvisor

Buat Kamu yang Lagi Liburan di Solo, Ini Tips Memilih Hotel Solo

Redaksi by Redaksi
April 9, 2021
in PLESIR
0
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsApp

KOTOMONO.CO – Kota Solo atau Kota Surakarta itu ternyata ngangeni. Gimana nggak ngangeni, wong saya yang sudah berkali-kali berkunjung ke Solo saja masih pingin lagi ke sana kok. Setiap pulang dari kota yang dijuluki kota budaya ini selalu saja ada yang rasanya belum kesampaian. Padahal, seluruh sisi kota sudah saya sambangi. Sudut-sudutnya juga. Bahkan, saya mesti stay untuk beberapa hari dan memilih hotel Solo yang pas.

Oh ya, ngomongin soal nginep, sekarang ini mudah mencari info seputar tempat menginap. Selain itu, kita bisa pesan kamar juga via layanan pemesanan tiket online. Tapi, sebelum menentukan hotel mana yang mau jadi tempat kita menginap, perlu cermat-cermat memilihnya.

Di Solo, hotel memang banyak. Dari kelas eksklusif sampai kelas melati, semua ada. Kita bebas milih. Makanya, saya mau bagi-bagi tips memilih hotel untuk Anda yang mungkin mau traveling ke Solo.

Pilih Hotel Sesuai Budget

Yang namanya traveling, sudah pasti kita menyiapkan budget yang sedikit berlebih. Ya, buat jaga-jaga sih. Tapi, sesampai di tempat tujuan kita perlu menggunakan budget kita seefisien mungkin.

Begitu juga dalam memilih tempat menginap. Memang, kita sih penginnya nginep di hotel mewah. Kita penginnya tidur nyaman dan dimanjakan dengan beragam fasilitas yang luxury. Tapi, kita kudu sering-sering tengok isi dompet juga. Cukup apa nggak untuk keperluan lainnya? Belum lagi kalau ada ongkos dadakan yang kudu dikeluarkan.

Jadi, ada baiknya kita mempertimbangkan lagi untuk apa kita nginep di hotel. Kalau sekadar untuk mengistirahatkan badan, tak harus di hotel mewah. Tetapi, kalau memang budget kita cukup dan lebih, ya bolehlah. Penting cadangan devisa rumah tangga masih aman.

Pilih Hotel yang Dekat dengan Destinasi

Nggak kalah penting juga untuk memilih hotel yang dekat dengan tujuan kunjungan kita. Kenapa? Supaya cadangan devisa pribadi kita nggak tercecer di jalan gara-gara buat ongkos beli bensin. Makanya, sebelum sampai tujuan, ada baiknya kita rencanain tempat-tempat mana yang mau kita datengin. Usahakan tempat-tempat itu nggak berjauh-jauhan, supaya kita mudah memilih hotel yang tepat.

Oh iya, di Solo banyak tempat yang layak kamu kunjungi. Seperti Keraton Mangkunegaran, Keraton Kasunanan, Loji Gandrung, Stadion Manahan yang beberapa kali jadi laga Timnas Indonesia, dan pasar ikonik: Pasar Klewer. Belum lagi tempat-tempat tongkrongannya yang juga menyebar. Wah pokoke Solo pancen keren.

Hotelnya juga banyak. Tersebar di hampir semua sisi kota. Semuanya menawarkan pesona yang juga menarik. Sangat mencirikan ke-Solo-an.

Sesuaikan dengan Kebutuhan

Seperti saya singgung tadi, memilih hotel ya mesti mempertimbangkan kebutuhan kita akan hotel. Saya, tergolong orang yang simpel. Nginep di hotel cukup buat keperluan tidur dan mandi. So, saya nggak perlu cari hotel mewah. Kelas melati pun tak masalah.

Mungkin Anda beda dengan saya. Mencari hotel memang untuk mencari suasana baru. Boleh-boleh saja pilih hotel yang menunjang keinginan Anda. Hotel dengan fasilitas menengah ke ataslah tentunya.

Nggak usah kuwatir, di Solo tidak ada hotel yang fasilitas pas-pasan. Hampir semua hotel di sini punya fasilitas lengkap. Contohnya, Harris Hotel. Selain kasur dan kamar mandi, juga ada televisi di dalam kamarnya. Jadi jika kamu kebetulan pulang jalan-jalan Kota Solo dan mau nonton Ikatan Cinta, enggak usah cari pos ronda, cukup kembali ke hotel saja. Mudah, tho?

Perhatikan Tingkat Kenyamanan

Iya betul. Kenyamanan adalah prioritas. Terus, dari mana kita bisa dapatkan info seputar tingkat kenyamanan? Oh, sekarang sih mudah-mudah saja mencari infonya. Kita bisa mencarinya di media online atau blog yang diisi oleh para traveler.

Di situ, mereka akan memberikan review atau komentar tentang hotel yang pernah mereka singgahi. Tentu, salah satu poin pentingnya ya seputar tingkat kenyamanan. So, jangan bosan cari-cari info yang komplit.

Dan, semakin lengkap fasilitas, biasanya orang akan menganggap hotel itu nyaman. Btw, sebagai pertimbangan hotel di Solo yang lengkap fasilitasnya, coba kamu kunjungi Harris Hotel yang ada di Jalan Slamet Riyadi.

Manfaatkan Promo dan Diskon

Kalau yang ini, tentu siapa saja pengin dapatkan bonus. Entah itu program promo atau diskon. Lumayanlah bisa buat mengamankan cadangan devisa pribadi.

Program promo atau diskon biasanya ditawarkan oleh hotel-hotel berkelas. Makanya, saat ada promo atau diskon nggak ada salahnya kok kita pilih hotel berkelas itu. Dengan begitu, kita bisa menikmati kemewahan hotel berkelas dengan harga miring.

Terus gimana caranya? Kamu bisa akses tuh aplikasi pemesanan hotel. Aplikasi itu kerap menampilkan informasi penawaran promo dan diskon.

Bukan cuma promo atau diskon dari penyedia layanan untuk memesan hotel kayak Pegipegi, Traveloka, Agoda, dan sebangsanya, dari hotel sendiri juga kadang banyak diskonnya. Salah satunya, saya pernah membuka website resmi Harris Hotel Solo, di sana kamu ternyata bisa memasukkan kode promo untuk mendapat harga khusus.

Nah itu tadi tips untuk memilih hotel Solo buat kamu yang lagi liburan atau traveling di Solo. Memang memilih tempat penginapan bukanlah perkara yang sulit sampai kamu harus mengisi soal ujian segala. Tapi kamu tetap harus jitu dalam merencanakan liburan kamu, termasuk dalam memilih tempat penginapan.

Tags: Harris HotelsHotel SolongiklanPlesirSponsor PostTips TravelingTravelling

Mau Ikutan Menulis?

Kamu bisa bagikan esai, opini, pengalaman, uneg-uneg atau mengkritisi peristiwa apa saja yang bikin kamu mangkel. Karya Sastra juga boleh kok. Sapa tahu kirimanmu itu sangat bermanfaat dan bisa dibaca oleh jutaan orang. Klik Begini caranya


Redaksi

Redaksi

Kotomono media santuy untuk mewadahi kreasi anak bangsa

Sapa Tahu, Tulisan ini menarik

Wisata hits Purwokerto - Menggala Ranch

Menggala Ranch Banyumas, Wisata Ala View New Zealand di Jawa Tengah

Mei 25, 2022
183
Wisata Tegal - Villa Guci Forest

Wisata Hits Terbaru Tegal di Villa Guci Forest

Mei 17, 2022
442
Wisata Hits Batang - Way Kambang Selopajang

Taman Rekreasi Way Kambang Edupark Batang

Mei 8, 2022
458
Tradisi Syawalan Balon Udara Pekalongan

5 Tradisi Syawalan di Pekalongan yang Sayang Untuk Dilewatkan

Mei 7, 2022
7.8k
Wisata Kulon Progo - Pronosutan View

Kulon Progo Surganya Wisata Alam yang Cakep, Liburan Mainlah Kesini!

April 23, 2022
247
Tempat Wisata Brebes - Pabrik Gula Jatibarang

20 Tempat Wisata Hits dan Terbaru di Brebes 2022

April 20, 2022
339
Load More


Ada Informasi yang Salah ?

Silakan informasikan kepada kami untuk segera diperbaiki. Pliss "Beritahu kami" Terima kasih!


TERBARU

Sebuah Tips Menjadi Pemain Catur Online Profesional Biar Nggak Kayak Dewa Kipas

Banjir Rob Landa Pekalongan, ACT-MRI Sigap Distribusikan Bantuan

Menggala Ranch Banyumas, Wisata Ala View New Zealand di Jawa Tengah

Honda Astrea, Motor Sejuta Umat yang Hits Pada Era-nya

Belajar Bijak dari Driver Ojol Selalu Berwajah Lusuh Ketika Mengambil Orderan

Koenokoeni Cafe Gallery, Kafe Resto dengan Kearifan Lokal di Semarang

4 Sosok Penting Pelopor Penerbangan Dunia

LAGI RAME

Cafe Hits Batang Hello Beach

20 Cafe Hits Kekinian di Kabupaten Batang yang Keren Abis Buat Nongki-Nongki

Februari 13, 2022
3.1k
Wisata Tegal - Villa Guci Forest

Wisata Hits Terbaru Tegal di Villa Guci Forest

Mei 17, 2022
442
Wisata Hits Terbaru Jogja di HeHa Ocean View

Wisata Hits Terbaru Jogja di HeHa Ocean View

Maret 3, 2022
2k
Legenda Dewi Lanjar Pantai Utara

Kisah Legenda Asal-usul Dewi Lanjar

Agustus 12, 2016
34.2k
Wisata Pekalongan Pantai Pasir Kencana

New Taman Wisata Pantai Pasir Kencana Kota Pekalongan

Maret 10, 2022
6.5k
Review Buku Novel Ezaquel

Resensi Novel Ezaquel Karya Siti Habibah

April 12, 2022
357
Tradisi Syawalan Balon Udara Pekalongan

5 Tradisi Syawalan di Pekalongan yang Sayang Untuk Dilewatkan

Mei 7, 2022
7.8k
Dewi-Rantamsari-Dewi-Lanjar

Kisah Misteri Dewi Rantamsari Yang Melegenda

Oktober 16, 2018
15.7k
Forest Kopi Batang

Inilah 10 Tempat Kuliner di Batang Paling Direkomendasikan untuk Wisatawan

April 9, 2020
29.6k
Balon Udara di Pekalongan Zaman Dahulu

Sejarah Tradisi Balon Udara Di Pekalongan

Juli 25, 2016
1.4k

TENTANG  /  DISCLAIMER  /  KERJA SAMA  /  KRU  /  PEDOMAN MEDIA SIBER  /  KIRIM ARTIKEL

© 2021 KOTOMONO.CO - ALL RIGHTS RESERVED.
DMCA.com Protection Status
No Result
View All Result
  • ESAI
  • NYAS-NYIS
  • UMKM
  • OH JEBULE
  • FIGUR
  • NGULINER
  • PLESIR
  • LOCAL WISDOM
  • PUSTAKA
  • LAINNYA
    • KILASAN
    • NGABUBURIT
    • RELEASE
    • EDUKASI
    • NYASTRA
  • Mau Kirim Tulisan?
  • Login
  • Sign Up

Kerjasama, Iklan & Promosi, Contact : 085326607696 | Email : advertise@kotomono.co

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In