• Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Term of Service
  • FAQ
Kotomono.co
No Result
View All Result
  • Login
  • Register
  • NYAS-NYIS
  • SENGGANG
  • PLESIRAN
  • DAEBAK
  • WIBU
  • LAINNYA
    • KILASAN
    • NYASTRA
    • OTOMONO
    • FIGUR
    • KEARIFAN LOKAL
    • NGABUBURIT
    • RELEASE
  • NYAS-NYIS
  • SENGGANG
  • PLESIRAN
  • DAEBAK
  • WIBU
  • LAINNYA
    • KILASAN
    • NYASTRA
    • OTOMONO
    • FIGUR
    • KEARIFAN LOKAL
    • NGABUBURIT
    • RELEASE
No Result
View All Result
Kotomono.co
No Result
View All Result
  • NYAS-NYIS
  • SENGGANG
  • PLESIRAN
  • DAEBAK
  • WIBU
  • LAINNYA
Home
Varian Kopi Tombo

Varian Kopi Tombo

Kopi Hitam Tombo, Salah Satu kopi Asli Dari Batang, Jawa Tengah 

Suryati Ningsih by Suryati Ningsih
Maret 6, 2020
in PLESIRAN
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsApp

KOTOMONO.CO – Kopi hitam Tombo tidak asing lagi  bagi pecinta kopi di daerah Batang dan Pekalongan.Kopi hitam tombo rasanya khas begitu familiar dikalangan masyarakat Batang dan sekitarnya.

Dan  dinamakan Kopi Tombo, karena produk kopi hitam jenis arabica ini dibudidayakan di DesaTombo.Desa Tombo salah salah satu desa di Kecamatan Bandar kabupaten Batang hingga akhirnya terkenal dengan nama kopi hitam Tombo.

Desa Tombo  berjarak 20 kilometer  arah selatan dari kota Batang. Letak daerah Desa Tombo berada pada ketinggian 1000 meter dari permukaan laut tepatnya berada  dikawasan pantura  utara Pulau Jawa.

Kopi Tombo Batang
FOTO: hamidanovika

Daerah pantura yang sebagian besar wilayahnya berada dikawasan pesisir pantai utara Pulau Jawa menghasilkan kopi citarasa tinggi salah satunya kopi hitam tombo.

Kopi produksi daerah Batang ini  tak kalah dengan daerah lain di Indonesia seperti daerah  Aceh, Tana Toraja ,Lampung  hingga daerah Medan. Kopi Tombo merupakan kopi hitam asli yang tumbuh dipohon dengan alam yang masih asri.

Baca juga : Wisata Sikembang Park Kembang Langit Batang

Kopi tombo ditanam  dan dibudidayakan oleh masyarakat desa Tombo di dengan memanfaatkan  pekarangan rumah dengan produksi terbatas  secara tradisional.

Ketika berkunjung ke Desa Tombo di Kecamatan Bandar banyak dijumpai perkebunan kopi .Hampir sebagian besar  lahan di wilayah Desa Tombo di tanami tanaman kopi hitam hingga membuat desa ini menjadi central perkebunan kopi.

Varian Kopi Tombo
FOTO: era_aktaria

Masyarakat Desa Tombo sebagian besar bekerja sebagai petani kopi .Kopi yang ditanam dan dibudidayakan oleh masyarakat Desa Tombo dengan cara tradisional .Dari mengolah ,mengemas hingga menyajikannya siap saji menjadi rahasia kesuksesan petani kopi di Desa Tombo ,Batang.

Kopi yang di produksi oleh masyarakat desa Tombo ini terdiri dari jenis  arabika excelsa dan robusta.

Baca juga : Kafe Hits Forest Kopi Kembang Langit Batang

Kopi hitam Tombo produksi masyarakat Desa Tombo  warnanya hitam pekat   seperti kopi cappucino,espresso atau latte .Rasa tombo coffee khas  masyarakat desa Tombo ,Bandar ,Batang ini berbeda dengan kopi pada umumnya membuat tombo coffee dikenal masyarakat luas.

Tidak heran masyarakat dari daerah lain seperti dari Bogor ,Jakarta ataupun daerah lain  rela datang ke Batang hanya ingin menikmati secangkir kopi  hitam khas Desa Tombo.

Rasa khas kopi  hitam tombo produksi masyarakat desa Tombo ,Kabupaten Batang  terletak pada lokasi perkebunan kopi yang berada di atas lebih dari 700meter dari permukaan laut .Rasa khas kopi hitam tombo juga terletak pada cara  pengolahan  tanaman kopi dari masa tanam hingga menjadi bubuk kopi siap saji yang dikelola secara tradisional.

Kopi Tombo Kemasan

Kopi hitam tombo dikenal dikalangan masyarakat luas hingga luar daerah Batang setelah masyarakat setempat membangun dan kelola kedai  kopi tombo atau terkenal dengan nama kopi tombo Coffe secaraswadaya.Kopi tombo coffee  ,sebuah kedai kopi yang menyajikan minuman kopi khas produksi  petani  kopi dari desa Tombo.

Kopi tombo coffee salah satu cara masyarakat desa Tombo  memperkenalkan produk kopi hitam asal dari desa ini  ke masyarakat luas. Kedai kopi tombo terletak di jalan Puncak Km 5 ,Desa Tombo. Kecamatan Bandar, Kabupaten Batang  Jawa Tengah.

Lokasi kedai kopi ini kurang dikenal pasalnya untuk menuju ke kedai kopi ini membutuhkan waktu sekitar30-45 menit dari alun-alun Batang.

Kedai kopi tombo awalnya dikelola 5 pemuda Desa Tombo tahun 2016 .Kedai kopi saat itu hanya mengolah kopi daerah setempat dipasarkan ke  berbagai daerah  dalam bentuk bubuk bukan lagi bentuk biji kopi.

Lokasi pengolahan kopi sengaja dengan membuka kedai kopi ,karena lokasi kedai dekat rumah pohon bandar yang terkenal saat itu.Sejak Itulah kedai kopi ini mulai dikenal masyarakat luas hingga akhirnya terkenal dengan nama kopi tombo coffee.

Artikel Terkait

5 Rekomendasi Kue Pancong Jakarta, Enak dan Lumer Parah!

Butuh Refreshing? 6 Wisata Perosotan Pelangi Ini Wajib Kamu Kunjungi

Umbul Ponggok, Wisata Underwater Paling Hits di Jawa Tengah

Citarasa khas Kopi hitam Tombo yang lezat dan manis hingga dikenal sampai ke luar daerah Batang diproduksi secara terbatas.Tidak sebanding banyaknya permintaan kopi di pasaran yang terusmeningkat.Hal ini terjadi kopi asli tombo dijual ke tengkulak dalam bentuk kopi biji.

Sisi lain petani kopi  asal Desa tombo ini belum mampu mengolah kopi siap seduh .Biasanya biji kopi tungkulak dijual 20.000  per kilogram ,namun bila kopi Tombo diolah menjadi kopi bubuk bisa harganya lebih30.000 per kilogram .Tentu hal ini bisa meningkatkan pendapatan petani kopi di Desa Tombo.

Masyarakat Desa Tombo belum mampu membuat kopi bubuk siap saji. Di samping belum adanya ketrampilan khusus membuat kopi bubuk ,melainkan juga belum ada  peralatan memadai  membuat kopi secara modern  .

Ada beberapa penduduk Desa Tombo yang bisa membuat kopi bubuk hanya menggunakan alat sederhana .Ada juga penduduk Desa Tombo yang membuat kopi bubuk secara modern dikemas secara terbatas seperti kopi bubuk instant dengan merk kopi Tombo juga dijual terbatas ke daerah lain diluar Batang seperti Bandung dan Jakarta.

Selama ini kopi bubuk hitam Tombo diolah secara terbatas oleh masyarakat setempat dengan mendirikan kedai kopi Tombo Coffe. Di kedai kopi Tombo diolah menjadi bubuk kopi siap saji oleh sekelompok anak muda asal dari Desa Tombo.

kedai kopi Tombo Coffe
FOTO: tempatngopi.id

Anak muda asal Desa Tombo bergabung dalan Komunitas Wirausaha Asalwa Resort Center sejak tahun 2012 berinovasi mengolah kopi dengan mendirikan kedai kopi.

Kedai Kopi Tombo ini awalnya memisahkan rumah dari pengolahan kopi. Cara ini dilakukan agar menghasilkan  kopi berkualitas tidak dalam bentuk biji  kopi lagi ,namun sudah dalam bentuk bubuk.

Seiring bergulirnya waktu  kedai kopi ini seringkali dijadikan sebagai tempat kumpul,diskusi sambil menikmati secangkir kopi hitam khas Tombo.

Baca juga : Berburu Selfie di Rumah Pohon Desa Tombo Batang

Komunitas Kedai kopi Tombo ini tidak saja mengolah kopi biji menjadi bubuk ,tetapi juga pelatihan terhadap petani Desa  dalam mengolah kopi dengan benar petik merah tidak asal petik.Sejak itu banyak kopi Tombo  ke luar kota dan tidak sedikit pula pengusaha kopi dari luar membeli produk kopi bubuk Tombo.

Kedai kopi Tombo di Desa Tombo cara lain memperkenalkan kopi Tombo ke masyarakat. Di Kedai kopi Tombo ini bisa menikmati berbagai jenis kopi mulai kopi robusta ,ekselsa,arabika hingga teh putih khas dari Desa Tombo.Teh yang dipetik dari kawasan desa Tombo yang membutuhkan 1 bulan mulai dari petik hingga kering siap seduh.

Tags: BatangBatang InfoCafe Hits BatangKopi Khas BatangKopi TomboKopi Tombo BatangKuliner Batang
❯ Ikuti kami ❮

Selalu dapatkan berita dan informasi terupdate dari Kotomono di:

Suryati Ningsih

Suryati Ningsih

Blogger tinggal di Magelang

Sapa Tahu, Tulisan ini menarik

Rekomendasi Kue Pancong Jakarta

5 Rekomendasi Kue Pancong Jakarta, Enak dan Lumer Parah!

Agustus 18, 2023
177
Wisata Perosotan Pelangi

Butuh Refreshing? 6 Wisata Perosotan Pelangi Ini Wajib Kamu Kunjungi

Agustus 16, 2023
262
Wisata Umbul Ponggok Klaten

Umbul Ponggok, Wisata Underwater Paling Hits di Jawa Tengah

Agustus 12, 2023
183
Rekomendasi Tempat Makan Rawon di Jakarta

Kulineran di Jakarta? Yuk Sambangi 5 Tempat Makan Rawon Terenak di Jakarta Berikut ini

Agustus 10, 2023
153
Oleh-Oleh Khas Pontianak

Liburan ke Pontianak? Jangan Lupa Beli Oleh-Oleh Khas Pontianak Berikut Ini

Agustus 8, 2023
146
Mang Engking Solo

5 Rekomendasi Restoran Solo untuk Keluarga Paling Populer

Agustus 7, 2023
173
Load More
Next Post
Mengatasi UPS Rusak

Mengenal Kerusakan Pada UPS dan Cara Mudah Mengatasinya

Petilasan Syekh Siti Jenar Di Doro Pekalongan

Situs Petilasan Syekh Lemah Abang di Doro

Wisata Alam Curug Bulu Damar Doro

Wisata Alam Curug Bulu Damar Pekalongan 

Komentarnya gan

Ada Informasi yang Salah ?

Silakan informasikan kepada kami untuk segera diperbaiki. Pliss "Beritahu kami" Terima kasih!

TERBARU

Semakin Kehilangan Arah, Chelsea Merindukan Sosok Big Rom?

11 Tempat Promosi Album Solo Layover V BTS, Yeontan Debut on Stage!

The Weekend Away (2022): Liburan yang Berujung Pilu

Upacara Metatah: Mengupas Kekayaan Tradisi dan Makna Mendalam

Peran Masyarakat Dalam Melestarikan Budaya Dan Tradisi

Juru Parkir Liar Merugikan Pengendara?

Tampang Santri Belum Tentu Suci

LAGI RAME HARI INI

Homestay Cahaya Sikunir

14 Homestay dan Villa di Dieng, Cocok Buat Rombongan juga Keluarga

Juli 11, 2023
1.4k
Bapak Psikologi Modern - Wilhelm Wundt

Wilhelm Wundt dan Kontribusinya dalam Psikologi Modern

Oktober 26, 2022
579
Filosofi Sapu Lidi

Sapu Lidi: Dari Falsafah, Penolak Bala, Penolak Hujan, Hingga Cerita Rakyatnya

Maret 31, 2022
2.1k
Wisata Tawangmangu Terbaru - Sakura Hills

18 Wisata Tawangmangu Hits 2023, Pas Buat Liburan Seru!

Februari 18, 2023
3.7k
Alasan Kenapa Orang Tidak Memasang Foto Profil WhatsApp

Alasan Kenapa Orang Tidak Memasang Foto Profil WhatsApp

Januari 25, 2023
1.6k
Rekomendasi iPhone Harga Rp 5 Jutaan - iPhone XR

7 Rekomendasi iPhone Harga Rp 5 Jutaan, Cocok Buat Kamu

Agustus 12, 2023
440
Batik Motif Jlamprang Pekalongan

Sejarah Batik Jlamprang Motif Khas Kota Pekalongan

Agustus 25, 2017
12.4k
Rekomendasi Tempat Kuliner Khas Semarang

12 Rekomendasi Tempat Kuliner Khas Semarang yang Enak dan Legend

April 24, 2023
876
Jenis Ketawa yang Sering Dipakai Orang Saat Chat

Arti Jenis Ketawa yang Sering Dipakai Orang Saat Chattingan

Januari 3, 2023
3.2k
Kisah asal usul Dukuh Loboyo

Cerita Asal Usul Dukuh Loboyo Losari Pemalang

Oktober 29, 2020
1.6k
header-kotomono

RINGAN-RINGAN SEDAP

 

TENTANG  /  DISCLAIMER  /  KERJA SAMA  /  KRU  /  PEDOMAN MEDIA SIBER  / INDEKS /  KIRIM ARTIKEL

© 2023 KOTOMONO.CO - ALL RIGHTS RESERVED.
DMCA.com Protection Status
No Result
View All Result
  • NYAS-NYIS
  • SENGGANG
  • DAEBAK
  • PLESIRAN
  • KILASAN
  • LAINNYA
    • NYASTRA
    • OTOMONO
    • FIGUR
    • KEARIFAN LOKAL
    • NGABUBURIT
    • RELEASE
  • Mau Kirim Tulisan?
  • Login
  • Sign Up

Kerjasama, Iklan & Promosi, Contact : 085326607696 | Email : advertise@kotomono.co

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In