Jika Anda ingin menjadikan motor Honda Astrea lebih personal dengan tetap mempertahankan kesan klasiknya? Modifikasi menjadi solusi tepat. Jenis ubahan yang dapat diterapkan pada Honda Astrea cukup banyak dan dapat disesuaikan dengan selera Anda.
Berikut beberapa inspirasi modif motor Honda Astrea yang bisa diterapkan pemilik motor legend ini agar tetap klasik dan nyentrik.